M. Anwar


Wali Kota Administrasi Jakarta Timur ke-12
Petahana
Mulai menjabat
5 Juli 2018WakilUus Kuswanto (2019–2020)
Hendra Hidayat (2020-2023)
Iin Mutmainnah (2023–)
Sebelum
Pendahulu
Bambang Musyawardana
Pengganti
Petahana
Sebelum
Wakil Wali Kota Administrasi Jakarta Timur ke-7Masa jabatan
3 Januari 2017 – 5 Juli 2018Wali KotaBambang Musyawardana
Sebelum
Pendahulu
Husein Murad
Pengganti
Uus Kuswanto
Sebelum
Wakil Bupati Administrasi Kepulauan Seribu ke-5Masa jabatan
7 Agustus 2015 – 3 Januari 2017BupatiBudi Utomo
Sebelum
Pendahulu
Budi Utomo
Pengganti
Ismer Harahap
Sebelum
Informasi pribadiLahir28 Mei 1966 (umur 58)
Jakarta, IndonesiaPartai politikIndependenProfesiBirokrat
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

M. Anwar, S.Si., M.AP. (lahir 28 Mei 1966) adalah seorang birokrat Indonesia yang menjabat sebagai Wali Kota Administrasi Jakarta Timur sejak 2018. Sebelum menjabat sebagai Wali Kota Jakarta Timur, Anwar berturut-turut pernah menjadi Wakil Bupati Administrasi Kepulauan Seribu dan Wakil Wali Kota Administrasi Jakarta Timur.[1]

Riwayat Hidup

Karier

M. Anwar memulai karier di Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta pada tahun 1998 sebagai staf Sekretariat Kota Administrasi Jakarta Pusat hingga tahun 2003. Pada tahun 2003, Ia menjabat sebagai Kasubag Koperasi, Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Perpasaran. Kemudian pada tahun 2005 Anwar menjabat sebagai Wakil Camat Tanah Abang, Jakarta Pusat. Lalu pada tahun 2008 menjadi Camat Cempaka Putih, Jakarta Pusat, dan berlanjut menjadi Camat Senen, Jakarta Pusat pada tahun 2011. Pada tahun 2013, Ia menjadi Asisten Perekonomian dan Administrasi Kota Jakarta Selatan lalu menjadi Sekretaris Kota Jakarta Timur pada tahun 2015. Pada tahun 2015, Anwar dilantik menjadi Wakil Bupati Kepulauan Seribu hingga tahun 2017. Selanjutnya pada tahun 2017, Ia dilantik menjadi Wakil Wali Kota Jakarta Timur.

Dilantik Sebagai Wali Kota

Pada 5 Juli 2018, Gubernur Anies Baswedan melantik 5 Wali Kota dan 1 Bupati di lingkungan Provinsi DKI Jakarta. Salah satu diantaranya, Wali Kota Administrasi Jakarta Timur M Anwar. Sebelum dilantik, Anwar dan kelima pejabat lainnya telah melalui persetujuan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DKI Jakarta.[2]

Referensi

  1. ^ Profil M. Anwar di timur.jakarta.go.id
  2. ^ Anies Lantik 5 Wali Kota dan 1 Bupati Baru. CNNIndonesia.com
Jabatan pemerintahan
Didahului oleh:
Bambang Musyawardana
Wali Kota Administratif Jakarta Timur
2018
Petahana
  • l
  • b
  • s
Bupati di Indonesia berdasarkan provinsi
Aceh
Bali
Banten
Bengkulu
Gorontalo
Jakarta
Jambi
Jawa Barat
Jawa Tengah
Jawa Timur
Kalimantan Barat
Kalimantan Selatan
Kalimantan Tengah
Kalimantan Timur
Kalimantan Utara
Bangka Belitung
Kepulauan Riau
Lampung
Maluku
Maluku Utara
Nusa Tenggara Barat
Nusa Tenggara Timur
Papua
Papua Barat
Riau
Sulawesi Barat
Sulawesi Selatan
Sulawesi Tengah
Sulawesi Tenggara
Sulawesi Utara
Sumatera Barat
Sumatera Selatan
Sumatera Utara
D.I. Yogyakarta
Terakhir diperbarui: 11 Maret 2024


Ikon rintisan

Artikel bertopik biografi politikus Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s